\"Saya ke PSC katanya rumah sakit penuh. Pasien yang tak bergejala atau bergejalah ringan diminta isolasi di rumah dan nantinya akan di-support dan dimotivasi oleh tim PSC. Tentu kita prihatin karena rumah sakit penuh. Semoga corona ini cepat selesai. Jangan lupa terapkan prokes ketat,\" katanya.
Pantauan radarcirebon.com, Senin (21/6/2021), nampak gerbang kantor Kecamatan Mundu masih ditutup dan ditempeli pengumuman penutupan sementara.
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Cirebon dijadwalkan hari ini akan melakukan tes swab sebagai tracing, atas adanya pegawai yang terpapar virus corona. (den/rdh)
Baca juga:
- Brak! Fortuner Masuk Alfamart Karamatmulya Kuningan, Diduga Sopir Hilang Konsentrasi
- Eks Kepala Relawan TKN Jokowi ke Deklarator Jokpro 2024: Penumpang Gelap yang Cari Muka