Radarcirebon.com - Istri Prabu Siliwangi tercatat dalam sejumlah versi menyebutkan jumlahnya ratusan. Termasuk dari Kuningan.
Pernikahan Prabu Siliwangi dengan banyak istri itu, tidak lain dimaksudkan sebagai tujuan politis memperkuat kekuasaan.
Selain itu, Prabu Siliwangi memiliki banyak istri baik yang dinikahi secara langsung maupun spiritual.
Salah satu yang menarik perhatian adalah kisah cinta Prabu Siliwangi dengan Nyi Subang Larang, yang melahirkan keturunan dan menjadi cikal bakal Cirebon juga kerajaan Islam.
Baca juga:
- Banjir di Cirebon Timur, Lapangan Bola Sumurkondang Ambles, Lemahabang sampai Tuk Karangsuwung Tergenang
- Hujan Satu Jam, Astanajapura dan Lemahabang Sudah Banjir
Asal usul Nyi Subang Larang (istri kedua Prabu Siliwangi) dikisahkan juga dalam Naskah Carita Ratu Pakuan.
Gunung Cupu Bukit Tanpor asih/ Mandala Tanpa Wahanan/ Sri Gina Bukit Manghening/ Patanjala panenjoan/ Gunung Si Purnawijaya/ Peuntaseun Sanghiyang Linggamanik.
Di Sanghiyang Windupatala nu euyeuna/ Gunung Lenggang patapaan Pwahaci Manireka/ Nitis ka Subanglarang/ Ahisna Jayapremana/ Seuweuna Jero Kuningan. Mangkubumi Singapura/ Nu beunghar di Sumurwangi/
Berita berlanjut di halaman berikutnya...
Baca juga:
- Banyak Toko Emas di Jl Karanggetas Cirebon, Terkait dengan Mitos Kesaktian yang Rontok?
- Prilly Latuconsina Pemilik Sah Persikota Tangerang : Perempuan Juga Bisa!