Sirkuit Internasional Mandalika Sukses Gelar MotoGP, Bagaimana dengan Formula E..

Selasa 22-03-2022,07:30 WIB
Reporter : Junaedi
Editor : Junaedi

Radarcirebon.com – Perhelatan MotoGP di Sirkuit Internasional Mandalika sudah usai. Untuk pertama kalinya, Miguel Oliveira tercatat sebagai juaranya.

Dalam kalender balap internasional, tidak hanya MotoGP yang diselenggarakan di Sirkuit Internasional Mandalika. Indonesia juga berpeluang menjadi tuan rumah, salah satunya Formula E.

Baca juga: Sirkuit Formula E Pakai Bambu untuk Kerangka,  Anggaran Rp100 Miliar, Ini Serius?

Tidak seperti Sirkuit Internasional Mandalika, rencananya Formula E, akan menggunakan sirkut jalan raya seperti Singapura atau Monaco.  Formula E rencananya akan dihelat di Jakarta.

Anggota Komisi A DPRD DKI Esti Arimi Putri meyakini pelaksanaan Formula E di Jakarta pada Juni 2022 nanti, akan lebih sukses dibandingkan keberhasilan yang ditoreh atas pelaksanaan MotoGP di Sirkuit Mandalika, NTB.

Tags :
Kategori :

Terkait