Kang Zay juga meminta doa, agar dalam perjalanannya mengatarkan jenazah, berjalan lancar dan tidak ada halangan.
BACA JUGA:Keturunan Pangeran Jayawikarta Gerebek Syawal ke Gunung Sembung
BACA JUGA:Kisah Waduk Darma Kuningan di Zaman Wali, Tenggelamnya Pangeran Gencay dan Munjul Bangke
"Mohon doa nya semoga perjalanan kami lancar tidak ada halangan apapun," ungkapnya.
Sementara itu diberitakan sebelumnya Astra Tol Cipali menginformasikan, kecelakaan mengakibatkan 1 korban luka berat dan 4 orang luka ringan.
Keseluruhan korban ditangani di RSUD Cideres, Majalengka. Kabarnya, para korban hendak menuju ke Purwakarta untuk mengikuti Bahtsul Masa'il di PBNU.
Terkait dengan kronologi kecelakaan sampai dengan saat ini masih belum diketahui.*