Giliran Houthi Yaman Deklarasikan Perang dengan Israel, Luncurkan Rudal Balistik ke Selatan Yerusalem

Rabu 01-11-2023,21:00 WIB
Reporter : Moh Junaedi
Editor : Moh Junaedi

Sampai saat ini sebanyak 196 truk pengirim bantuan sudah menyeberang ke Gaza. Namun demikian, serangan terbaru Israel pada 31 Oktober 2023, telah menghancurkan pengungsian warga sipil.

Dilaporkan bahwa 400 warga sipil menjadi korban serangan udara Israel tersebut. Israel berdalih jika mereka mengincar komandan Hamas.

BACA JUGA:'Kreatif' Kebablasan, Sekompok Pelajar Lakukan Pemerasan, yang Diperas Ketua KPAID Cirebon

"Kami mengincar komandan Hamas. Bagi warga sipil yang tak terafiliasi dengan Hamas agar segera mengungsi ke selatan," bunyi pernyataan unit pertahanan Israel (IDF).

Sebelumnya pemerinah pusat Mesir telah menolak secara tegas untuk membuka pengungsi bagi warga Gaza. Mereka khawatir serangan Israel akan terus melebar hingga ke luar Gaza. (*)

 

Kategori :