Kemudian, AI Tips memberi pengguna asisten pribadi yang dilengkapi AI untuk mengatur tugas, menawarkan pengingat, dan lainnya.
TECNO SPARK 20 Pro+ juga dilengkapi fitur Always on Display (AOD 5.0) yang berbasis AI memungkinkan pengguna memiliki variasi visual yang menarik dalam keadaan standby.
Harga TECNO SPARK 20 Pro Series
BACA JUGA:Sering Mengalami Otot Kaku? Coba Atasi dengan 2 Cara Ini
Tipe TECNO SPARK 20 Pro dengan varian 12+9 GB RAM / 256 GB Internal Storage dibandrol Rp 2,499,000. Untuk harga promo (Tanggal 1-3 Maret 2024 eksklusif di Shopee) dipatok sebesar Rp 2,349,000.
Sementara, TECNO SPARK 20 Pro+ varian 8+8 GB RAM / 256 GB Internal Storage dihargai sebesar Rp 2,699,000. Harga promo (Tanggal 1-3 Maret 2024 eksklusif di Shopee) dibandrol Rp 2,499,000. (*)