Autofagi saat Puasa Sangat Penting untuk Dipahami, Jangan Sampai Salah

Senin 11-03-2024,17:00 WIB
Reporter : Tatang Rusmanta
Editor : Tatang Rusmanta

"Anda bayangkan tanpa puasa Ramadan ini. Saya enggak kebayang 11 bulan atau 12 bulan itu isinya kita makan aja terus tiap hari," katanya.

Dia menegaskan, bahwa puasa adalah cara yang paling mudah dan paling efektif untuk memperbaiki sel-sel di dalam tubuh manusia.

"Makanya kalau yang ngerti tentang bagaimana puasa Ramadan ini, harusnya bahagianya luar biasa," ujarnya. 

Kepada umat Islam yang menjalankan ibadah puasa, dr Zaidul Akbar mengingatkan bahwa, bulan Ramadan harus banyak perubahan. Bukan bulan yang disibukan dengan makanan. 

"Bukan kita sibuk dengan makanan loh," katanya. (*)

Kategori :