6 Rekomendasi Pilihan Warna Baju Lebaran 2024

Selasa 19-03-2024,07:00 WIB
Reporter : Rio Aji
Editor : Rio Aji

1. Sage Green

Sage green sendiri merupakan varian warna yang popular dari tahun sebelumnya hingga sekarang. 

BACA JUGA:Hadiri Dies Natalis IPDN ke-68, Pj Wali Kota Cirebon: Tetap Maju dan Berdaya Saing

Warna sage green sendiri memiliki kesan yang elegan dan lembut, menjadikan busana yang berwarna ini terlihat sederhana namun anggun.

Warna ini sendiri merupakan warna unisex, sehingga cocok digunakan oleh pria ataupun wanita. Sage green cocok dipadukan dengan warna putih.

2. Mocca

Warna ini selalu memiliki banyak peminat karena kesannya yang timeless. Kombinasi antara warna coklat pastel dengan krem memberikan kesan yang elegan serta lembut saat digunakan.

Warna mocca sendiri sangat cocok untuk berbagai kesempatan, baik acara yang formal ataupun santai, karena warnanya yang kalem serta tidak mencolok.

2

BACA JUGA:KPU Sahkan Hasil Perolehan Suara di 33 Provinsi, Besok Giliran Maluku, Papua dan Papua Pegunungan

3. Brown Sugar

Jika anda adalah penyuka nuansa gelap, tetapi menginginkan tampilan pakian yang tenang serta cerah, warna ini bisa menjadi opsi yang ideal.

Brown sugar sendiri memiliki kesan lembut yang tidak terlau kuat, serta menyatu dengan sentuhan warna krem.

4. Dusty Pink

Nuansa kecoklatan dengan tambahan pink nude memberikan kesan lembut serta feminism bagi siapa pun yang memakainya.

Warna ini sendiri sesuai jika dipadukan dengan warna-warna yang netral seperti krem. Sehingga membuat ampilan elegan serta trendi.

BACA JUGA:Laksanakan Gaktiblin, Sei Propam Polresta Cirebon Gelar Tes Urine untuk Seluruh Personel

Kategori :