Inilah Kolam Renang di Cirebon yang Punya Cafetaria

Sabtu 03-08-2024,04:00 WIB
Reporter : Rio Aji
Editor : Moh Junaedi

RADARCIREBON.COM - Cafetaria biasanya terdapat di wilayah perkotaan yang sangat ramai.

Namun, saat ini cefetaria bukan hanya tumbuh di wilayah perkotaan saja tapi wahana kolam renang pun juga ada.

Cafetaria yang ada di kolam renang juga memiliki menu yang variatif.

Di Cirebon sendiri terdapat banyak sekali kolam renang yang didalamnya terdapat cafetaria.

BACA JUGA:Pertamina Patra Niaga Regional JJB Raih Best of The Best di Ajang ENSIA Award 2024

BACA JUGA:Peringati Hari Anak Nasional, Bey Machmudin: Tingkatkan Perlindungan Generasi Penerus

BACA JUGA:Luar Biasa! Aktif Donor Darah Lebih 100 Kali, Pendonor Asal Kota Cirebon Bakal Diganjar Satya Lencana

2

1. Apita Waterboom

Di kolam renang Apita Waterboom terdapat berbagai macam cafetaria dengan menu makanan bervariatif.

Banyaknya menu makanan ini, dapat menghilangkan rasa lapar usai berjam-jam berenang.

Apita Waterboom berada di Jalan Tuparev No.46, Sutawinangun, Kecamatan Kedawung, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat.

BACA JUGA:KPU RI Rencanakan Menghapus Saksi Diskualifikasi Cakada yang Tak Laporkan LPPDK

BACA JUGA:Piala AFF 2024 Dijadikan Ajang Persiapan SEA Games, Jadwal Padat STY Bersama Timnas Indonesia

Apita Waterboom buka setiap hari dari mulai pukul 08:00 sampai dengan pukul 17:00 WIB.

Sedangkan hari Minggu buka dari mulai pukul 07:00 sampai dengan pukul 18:00 WIB.

Kategori :