RADARCIREBON.COM - Bagi sebagian orang, mendengarkan lagu secara streaming adalah pelipur lara dan penghibur di waktu dan momen tertentu.
Jika sinyal sedang tidak bersahabat, men-download lagu untuk didengarkan merupakan sebuah jalan keluar.
Pada saat ini, ada banyak sekali platform yang menyediakan berbagai macam fitur download lagu secara gratis dan legal.
Jadi, kamu tidak perlu khawatir lagi soal virus karena men-download lagu. Berikut ini adalah 3 platform download lagu gratis, legal dan pastinya bebas dari virus.
BACA JUGA:Ibunda Ronald Tannur Jadi Tersangka Kelima Kasus Dugaan Suap atas Vonis Bebas Anaknya
BACA JUGA:Kapolresta Cirebon Berikan Penghargaan dan Apresiasi Kepada Personil Berprestasi BACA JUGA:Sahabat KUB Milenial Dukung Pasangan Beriman
1. Download lagu melalui platform joox
Ini dia langkah-langkah yang harus kamu ikuti untuk men-download lagu dengan format mp3 melalui aplikasi joox
1. Sama seperti Spotify dan Apple Music, pastikan kamu sudah berlanganan JOOX VIP, ya.
2. Buka aplikasi Joox yang sudah kamu instal di perangkat handphone.
3. Cari lagu, album, ataupun playlist yang sedang kamu inginkan.
4. Lalu kemudian kamu klik download
5. Jika proses penggunduhan sudah selesai, tentunnya kamu sudah dapat mendengarkan lagu tanpa koneksi internet di library.
BACA JUGA:Penjabat Ketua TP PKK Kabupaten Ciamis dan Kuningan Dilantik Amanda Soemedi
BACA JUGA:Satlantas Polres Ciko Dapat Penghargaan Commander Wish dari Polda Jabar