Sementara itu, salah satu layanan unggulan CIMB Niaga Syariah saat ini adalah Tabungan iB Pahala yang menawarkan kemudahan dan bebas biaya untuk ibadah haji.
Manfaat layanan lainnya termasuk bebas biaya administrasi, bebas biaya transfer BI-FAST, bebas biaya tarik tunai di ATM bank lain hingga batas tertentu, serta keuntungan lainnya sesuai produk syariah yang dipilih.
"Produk ini hadir menjawab tantangan dan kebutuhan masyarakat," tukasnya.