Incar Beasiswa LPDP 2026? Simak Jadwal Perkiraan, Syarat, dan Benefit Lengkapnya

Sabtu 17-01-2026,07:04 WIB
Reporter : Moh Junaedi
Editor : Rusdi Polpoke

Sementara itu, dana pendukung mencakup transportasi, aplikasi visa, asuransi kesehatan, dana kedatangan, biaya hidup bulanan, dana lomba internasional, tunjangan keluarga khusus penerima doktor, hingga dana keadaan darurat jika diperlukan.

Dengan kuota yang cukup besar dan fasilitas pembiayaan yang menyeluruh, Beasiswa LPDP 2026 diproyeksikan kembali menjadi incaran ribuan pelajar dan profesional Indonesia yang ingin melanjutkan studi ke jenjang lebih tinggi sekaligus berkontribusi bagi kemajuan bangsa. (*)

Kategori :