Pengalaman Perjalanan Kereta Api di Tengah Pandemi Covid-19

Selasa 16-06-2020,07:20 WIB
Reporter : Yuda Sanjaya
Editor : Yuda Sanjaya

CIREBON - Perjalanan kereta api di tengah pandemi covid-19 sangat berbeda. Ada syarat perjalanan yang harus dipenuhi agar penumpang bisa melewati boarding pass.

Senin (15/6/2020) pagi, saya berangkat dari rumah menuju Stasiun Kejaksan, Kota Cirebon. Tepat pukul 05.35 WIB Kereta Api Ranggajati bertolak menuju Stasiun Gubeng Surabaya. Zona hitam covid-19.

Baca Juga:

Kereta Api Reguler Kembali Beroperasi

Mahalnya Tes Covid-19 Mandiri

Pagi buta. Stasiun Cirebon tidak seperti yang biasa dilihat. Sangat sepi. Saya menuju meja boarding pass. Mulanya, lancar saja. Saya membeli tiket dari aplikasi KAI Access.

Tunggu. Ada kendala. Yang sebetulnya membuat saya sempat agak gugup. Ketika mengeluarkan surat keterangan telah mengikuti rapid test.

Mereka, mempertanyakan status orang dalam risiko (ODR). Keterangan tertulis; non reaktif.

Perjalanan bisa dilanjutkan atau berhenti sampai di sini? Ikuti kelanjutannya di link ini...

Tags :
Kategori :

Terkait