Ranking FIFA Indonesia Naik, 2 Negara Turun, Asia Tenggara Memanas

Ranking FIFA Indonesia Naik, 2 Negara Turun, Asia Tenggara Memanas

JAKARTA - Ranking FIFA Timnas Indonesia naik membuat persaingan di Asia Tenggara semakin memanas.

Dua kemenangan Indonesia dalam laga uji coba melawan Timor Leste berpengaruh positif pada peringkat skuad Garuda dalam ranking FIFA.

Timnas Indonesia unggul tipis dari Singapura. Saat ini Skuad Garuda mengoleksi 1001,61 poin, sedangkan Singapura yang berada di peringkat 161 memiliki 1000,78 poin.

Poin Singapura sejauh ini belum bertambah sebab mereka tidak melakukan uji coba selama FIFA Matchday kali ini.

Dengan demikian, Singapura mengalami penurunan peringkat. Namun, ada negara Asia Tenggara lainnya yang bernasib sama, yakni Vietnam.

Baca juga:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: