Cara Menghilangkan Noda Kerak Pada Peralatan Masak
radarcirebon.com - Noda kerak membandel pada peralatan masak terkadang membuat para ibu jengkel, kegiatan memasak jadi terganggu. Jangan dulu diganti, ada cara menghilangkan noda kerak pada peralatan masak.
Seorang pembaca radarcirebon.com mengirimkan tipsnya tentang cara menghilangkan noda kerak pada peralatan masak.
Nur, seorang ibu rumah tangga yang tinggal di kawasan Kecamatan Beber ini, ingin membagikan tips seputar cara menghilangkan noda kerak pada peralatan dapur.
Baca Juga:
- 4 Tips Agar Lebih Bergaya dengan Busana Demin
- 4 Tips Mencegah Lecet saat Memakai Sepatu Baru Supaya Kaki Tetap Cantik
- PTM Mulai Lagi, 4 Tips Supaya Kesehatan Mental Guru dan Siswa Tetap Terjaga
- Inilah Tips Membeli Mobil Dengan Cara Lelang, Ada Hal yang Penting untuk Diperhatikan
Menurut ibu yang doyan makan mie bakso ini, noda kerak sering terjadi karena kelalaian ibu-ibu saat memasak.
Noda kerak yang sudah menempel pada peralatan masak, terkadang sulit untuk dibersihkan.
\"Seringnya pada penggorengan yang tidak dipisahkan,\" ucapnya.
Wajan yang biasa untuk menggoreng, menurut Nur, jangan dipakai untuk memasak yang berkuah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: