Insiden Sungai Aare, dari Orang Tenggelam hingga Mobil Hanyut
Radarcirebon.com, BERN - Insiden di Sungai Aare Swiss ternyata tidak hanya orang tenggelam. Sungai ini kerap menelan korban jiwa.
Korban terbaru adalah insiden di Sungai Aare adalah seorang pria berusia 59 tahun yang ditemukan meninggal dunia setelah terbawa arus saat berenang pada Sabtu, 18 Juni 2022.
Sekitar dua pekan sebelumnya, insiden yang menghebohkan publik Indonesia adalah tenggelamnya Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril, putra sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.
Eril diketahui terseret arus deras Sungai Aare ketika berenang Kamis, 26 Mei 2022. Jasad Eril baru ditemukan dua pekan setelahnya.
Baca juga:
- Kartu Prakerja Gelombang 33 Sudah Dibuka, Begini Cara Daftarnya
- Semarak Idemitsu bLU cRU Yamaha Sunday Race, Momen bLU cRU Jadi Magnet Kemeriahan
Seorang guru SD bernama Geraldine Beldie yang melintas menemukan jasad Eril pada Rabu, 8 Juni 2022.
Saat ini, mendiang Eril telah dimakamkan di Cimaung Kabupaten Bandung pada Senin 13 Juni 2022 lalu.
Namun demikian, kisah pilu Eril dan insiden di Sungai Aare ternyata belum berakhir. Di Sungai Aare tidak hanya ada insiden orang tenggelam.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: