Hotman Paris Mewakili Holywings Minta Maaf, Temui Ketua MUI

Hotman Paris Mewakili Holywings Minta Maaf, Temui Ketua MUI

Radarcirebon.com, JAKARTA - Hotman Paris Hutapea mewakili Holywings minta maaf dan menemui KH Cholil Nafis selalu Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI).

Hotman Paris atas nama Holywings menyampaikan permintaan maaf kepada masyarakat Indonesia, karena telah membuat kegaduhan dan mendukung proses hukum tetap berjalan.

Pernyataan Hotman Paris mewakili Holywings disampaikan di depan KH Cholil Nafis yang juga ketua MUI dan Rois Syuriah PBNU.

Dalam kesempatan itu, Hotman Paris menyampaikan permintaan maaf atas ulah oknum di Holywings yang membuat promo minuman keras menggunakan nama Muhammad.

Baca juga:

Pengacara kondang yang juga pemegang saham Holywings itu menyampaikan permintaan maafnya kepada umat Islam atas promo yang menyinggung.

Dia juga mendukung kepolisian untuk menjalankan proses hukum kepada pihak-pihak yang melakukan kesalahan dalam masalah itu.

\"Halo saya Hotman Paris selaku salah satu pemegang saham di Holywings datang bersilaturahmi ke rumah Bapak Kiai Cholil Nafis selaku Ketua MUI dan juga Rais Suriah dari PBNU,\" kata Hotman yang menggunakan jas ungu tersebut.

Berlanjut di halaman berikutnya...

Baca juga:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: