Sebanyak 46 Badan Publik di Jawa Barat Sudah Terbuka dan Informatif

Sebanyak 46 Badan Publik di Jawa Barat Sudah Terbuka dan Informatif

Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum saat menghadiri Penganugerahan Keterbukaan Informasi Publik di Jabar Tahun 2022 di Gedung Sate, Kota Bandung, Kamis (8/12/2022).-Biro Adpim Jabar-

"Kemudian juga tentunya diberikan lagi pemahaman, sehingga mereka meningkat kesadaran informasinya dan tentunya menjadi badan publik yang memang terbuka, informatif, memenuhi permintaan-permintaan informasi dari publik," tambahnya.

Berikut ini 46 badan publik penerima anugerah Keterbukaan Informasi Publik Tingkat Jabar Tahun 2022:

BACA JUGA:Penyelidikan Kasus Kematian Keluarga Kalideres Dihentikan Polisi

Kategori Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Provinsi Jabar:

1. Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah

2. Dinas Komunikasi dan Informatika

3. Dinas Pendidikan

4. Badan Pendapatan Daerah

5. Dinas Kesehatan

6. Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia

7. Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah

8. Dinas Pariwisata dan Kebudayaan

BACA JUGA:FCTM Datangi Kantor DPRD Kabupaten Cirebon, Serahkan Statuta Sebagai Syarat Pembentukan Pansus

9. Dinas Sosial

10. Dinas Perindustrian dan Perdagangan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reportase