9 Obat Herbal Alami Untuk Mengobati Asam Urat
Obat herbal alami yang bisa digunakan untuk mengatasi peradangan sendi akibat asam urat, salah satunya jahe.-ilustrasi-
7. Kembang Sepatu
Kembang sepatu bisa digunakan menjadi obat herbal alami bagi penderita asam urat dengan cara dibuat menjadi teh atau dimakan langsung.
BACA JUGA:Tanpa Disadari, Kebiasaan Sepele Ini Bisa Jadi Pemicu Asam Urat
8. Brotowali
Brotowali memiliki rasa khas yang cukup pahit, namun dipercaya bisa menetralkan kadar asam urat di dalam tubuh.
Untuk obat herbal menggunakan brotowali, bisa dikonsumsi dengan cara di jus atau dimakan langsung.
Dengan brotowali, rasa sakit di persendian akibat asam urat, bisa diturunkan dan dinetralkan.
9. Meniran Hijau
Meniran hijau biasa digunakan sebagai obat herbal, bagi penderita batu ginjal atau batu empedu.
Meskipun biasa digunakan untuk mengobati dengan gejala tersebut, tetapi meniran hijau bisa digunakan untuk mengobati asam urat.
BACA JUGA:8 Jenis Makanan Minumam Pemicu Asam Urat, Salah Satunya Mungkin Kegemaran Anda
Karena meniran hijau bisa menghambat produksi asam urat di dalam tubuh, sehingga kadar asam urat bisa berkurang.
Itulah 9 obat herbal alami yang bisa menanggulangi serangan asam urat di dalam tubuh. Semoga bermanfaat.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: youtube saddam ismail