Konvoi, Coret-Coret Jembatan Kemudian Diunggah di Medsos, Siswa SMP Dibina Polsek Pangenan

Konvoi, Coret-Coret Jembatan Kemudian Diunggah di Medsos, Siswa SMP Dibina Polsek Pangenan

Polsek Pangenan melakukan pembinaan terhadap siswa SMP di Kabupaten Cirebon yang coret-coret Jembatan Kanci.-Ist-

Saran Bekti kepada para orang tua, agar para siswa tidak terbawa pergaulan negatif seperti geng motor, tawuran, terlebih hingga terlibat perkara pidana. 

Pihaknya juga sudah berkoordinasi dengan sekolah apabila ada siswa yang terlibat tawuran maupun perkara pidana agar diberi peringatan keras. 

BACA JUGA:TIDAK ADA DARI KUNINGAN, 35 Desa Wisata di Jawa Barat yang Raih Anugerah ADWI 2023

BACA JUGA:Razia Ditiadakan, Polri Bentuk Tim Khusus untuk Menindak Pelanggaran Berpotensi Fatalitas Tinggi

Selain itu, Polsek Klangenan sebagai pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat tidak bosan-bosannya mengingatkan kepada orang tua siswa maupun sekolah agar kejadian tersebut tidak terulang kembali.

Bahkan, jika kejadian serupa terulang kembali maka pihaknya memastikan akan memprosesnya sesuai undang- undang yang berlaku. 

Ia juga mengingatkan kepada para orang tua dan para siswa tersebut agar jangan sampai terjerumus dalam penyalahgunaan narkoba maupun obat terlarang lainnya.

"Setelah pembinaan ini, kami meminta tolong kepada pihak sekolah agar membuat surat pernyataan dari siswa-siswa yang terlibat dalam aksi konvoi dan coret-coret di Jembatan Kanci agar tidak mengulangi perbuatannya lagi," pungkas Bekti.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: