Harga Tiket Telaga Sunyi, Rute Cirebon Bisa Lewat ke Jalur Ini

Harga Tiket Telaga Sunyi, Rute Cirebon Bisa Lewat ke Jalur Ini

Objek wisata Telaga Sunyi, harga tiket dan rute dari Cirebon. Foto:-TELAGA SUNYI-Instagram

Seperti diketahui, Telaga Sunyi merupakan objek wisata yang berada di sebuah lembah kaki Gunung Slamet, Jawa Tengah.

BACA JUGA:Sempat Misteri, Telaga di Tengah Hutan Ini Konon Dihuni Sosok Perempuan dan Buaya Putih, Pengunjung Dilarang

Lokasinya dikelilingi oleh hutan pinus. Airnya sangat jernih di kanan dan kirinya merupakan dinding batu bulkanik yang sangat eksotis.

Kini Telaga Sunyi sudah sangat dikenal sebagai salah satu destinasi wisata dan pengunjungnya semakin banyak. 

Meski demikian masih terdapat mitos dan legenda yang masih melingkupi keberadaannya. Warga sekitar meyakini, terdapat sosok perempuan dan buaya putih yang bersemayam di Telaga Sunyi.

Salah satu pantangan atau hal yang tidak boleh dilakukan oleh pengunjung di Telaga Sunyi adalah berbicara kotor dan mengumpat.

Jika dilanggat akibatnya bisa fatal. Sudah ada yang mengalami, pengunjung yang mengumpat dan berkata kotor diganggung oleh mahluk gaib.

Gangguan itu bisa berupa dorongan atau sentuhan yang menyebabkan pengunjung tiba-tiba tercebur ke kolam. Jangan salah, kedalaman Telaga Sunyi ini mencapai 6 meter. 

Konon di dalamnya kerap terjadi pusaran air yang bisa menyebabkan seseorang tertarik dan tenggelam.

Oleh karena itu, pengunjung yang datang ke Telaga Sunyi dianjurkan untuk selalu menjaga sopan santun dan menghargai adat istiadat serta budaya setempat.

BACA JUGA:Apa Salah Orang Bandung, Dihukum Bandara Husein Sastranegara Ditutup Demi Kertajati - Argo Parahyangan Distop

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: