Manajemen vs Bobotoh, Persib yang Jadi Korban

Manajemen vs Bobotoh, Persib yang Jadi Korban

Jumlah Bobotoh yang hadir mendukung Persib Bandung di Stadion GBLA, meluai mengalami peningkatan kala menjamu Persikabo 1973.-Ist-

BACA JUGA:Saatnya Indonesia Menjadi Superpower Baru Dunia

Cara baru tersebut, dianggap menyulitkan bagi para bobotoh untuk membeli tiket pertandingan.

Selain itu, tiket pertandingan musim baru ini, dianggap terlalu mahal bagi para suporter setia Maung Bandung.

Dari akun yang sama, terdapat 5 kategori tiket laga kandang Persib yang dijual kepada penonton. 

Tiket termurah ada di harga Rp70.000 untuk tribun Timur bawah dan Selatan bawah. Sedangkan harga tertinggi sebesar Rp 200.000. 

BACA JUGA:PANGLING! Kondisi Pantai Kesenden Cirebon Setelah Mega Clean Up Bareng Pandawara Group, Mau Jadi Tempat Wisata

Berikut ini adalah daftar harganya:

1. VIP Bagian Bawah Rp200.000

2. Samping Barat dan Selatan Bagian Bawah Rp100.000

3. Samping Barat dan Utara Bagian Bawah Rp100.000

4. Timur Bagian Bawah Rp70000

5. Selatan Bagian Bawah Rp70.000

BACA JUGA:3 Daerah yang Bakal Jadi Pengganti Bandung untuk Pusat Pemerintahan Jawa Barat, Nomor 2 Ada Bandaranya

Berdasarkan arahan dari pihak kepolisian, PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (LIB), pertandingan kandang hanya bisa dihadiri penonton dengan jumlah maksimal 75 persen dari kapasitas total stadion. 

Dengan dibatasinya kursi penonton, ditambah aksi boikot dari banyak bobotoh, dukungan terhadap Persib di lapangan semakin berkurang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: