Dengan Harga di Bawah 3 Jutaan Sudah Bisa Memiliki Sepatu Lari Carbon yang Keren!

Dengan Harga di Bawah 3 Jutaan Sudah Bisa Memiliki Sepatu Lari Carbon yang Keren!

Sepatu lari dengan teknologi carbon plate. Foto hanya ilustrasi.-Geeks on Feet/Ist-radarcirebon.com

RADARCIREBON.COMSepatu lari carbon yang keren tentu menjadi incaran para pelari, nah dengan harga di bawah Rp 3 jutaan ternyata sudah bisa mendapatkan yang satu ini.

Salah satu teknologi terkini yang hampir diwajibkan untuk dimiliki oleh sepatu lari modern khususnya untuk race day adalah teknologi Carbon Plate

Teknologi ini didesain untuk dapat menambah energy return dan responsifitas dari sepatu saat berlari sehingga pace lari bisa bertambah lebih cepat dan pengendalian energi yang dikeluarkan juga akan lebih efektif.

Itulah mengapa teknologi ini tergolong salah satu teknologi termahal pada sepatu lari saat ini. Biasanya sepatu dengan teknologi ini kisaran harganya mulai 4 juta – 6 juta rupiah per pasangnya.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Sepatu Lari Wanita Terbaik 2023, Sudah Dibekali Teknologi Canggih, Lari Makin Kencang

Eitsss.... tapi tenang aja. Ada jua beberapa sepatu lari yang sudah memakai teknologi carbon plate ini dengan harga lebih terjangkau di bawah 3 jutaan aja lhoo.

1. Mizuno Wafe Rebellion pro

Seri super shoes milik Mizuno yang merusak pasar sepatu lari super di kelas paling tinggi.

Pada awal tahun 2023 ini, Mizuno meluncurkan seri super shoes terbarunya yang bernama Wave Rebellion Pro dengan desain yang sangat layak untuk disebut sebagai super shoes kelas atas.

Jika kalian ingin mencari super shoes dengan teknologi kelas atas namun harga miring, seri Mizuno Wave Rebellion Pro ini bisa menjadi pilihan utama kalian nih. Hanya dengan harga 2 jutaan saja.

BACA JUGA:Chico Dwi Wardoyo Hanya Menyulitkan Viktor Axelsen di China Open 2023, Seperti Ini Perasaannya

2. Adidas Adizero Boston 12

Banyak yang tidak menyangka kalau sepatu lari Adidas satu ini akan memiliki peforma yang sangat baik.

Terlebih pada seri ke-12 nya yang memiliki upgrade pada bagian bantalannya yang saat ini menggunkan kombinasi Lightstrike PRO dan Lightstrike EVA 2 yang jauh lebih nyaman dan empuk.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: