Fakta-Fakta Menarik di Balik Kemenangan Persib atas Persita

Fakta-Fakta Menarik di Balik Kemenangan Persib atas Persita

Sejumlah fakta menarik saat Persib mengalahkan Persita. Salah satunya jumlah penonton yang hadir di Stadion GBLA mengalami peningkatan.-Tangkapan Layar Video-Youtube

BANDUNG, RADARCIREBON.COM - Kemenangan Persib Bandung atas tamunya Persita Tangerang, menyisakan sejumlah fakta menarik.

Persib vs Persita, tersaji pada Minggu 1 Oktober 2023 lalu dalam lanjutan Liga 1 2023/2024 pekan ke-14.

Pertandingan yang mempertemukan Maung Bandung versus Pendekar Cisadane itu, anak asuh Bojan Hodak menang secara meyakinkan.

Klub kebanggaan suporter dari Jawa Barat itu, menggelontor tim yang berasal dari Provinsi Banten 5-0 tanpa balas.

BACA JUGA:Rahasia DDS Dibongkar Bojan Hodak, Oh Ini Penyebabnya Bisa Hattrick ke Gawang Persita dan Makin Subur

Dengan kemenangan besar itu, Persib kini merengsek di 3 besar klasemen Liga 1 dengan raihan 24 poin.

Posisi Persib Bandung di posisi 3, hanya terpaut 4 poin dengan pemuncak klasemen Borneo FC, yakni 28 poin.

Selain itu, dengan kemenangan kemarin malam, Persib berhasil menjaga tren positif dalam tujuh pertandingan terakhirnya di Liga 1 musim 2023.

Berikut ini sejumlah fakta menarik di balik kemenangan Persib Bandung atas Persita Tangerang yang berhasil dirangkum.

BACA JUGA:Kemenangan Persib Tercoreng, Diduga Terjadi Diskriminasi pada Suporter

1. Kemenangan Terbesar Persib

Lima gol yang bersarang ke gawang Persita Tangerang kemarin, merupakan kemenangan terbesar Persib di Liga 1 Musim 2023/2024.

Adapun kemenangan besar lainnya, diciptakan Persib Bandung 6-0 saat meladeni perlawan Persik Kediri pada musim 2016/2017.

2. Hattrick Pertama DDS

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: