Mengenal Terapi Dry Needling

Mengenal Terapi Dry Needling

dr Richi Hendrik Wattimena SpKFR-ist-radarcirebon.com

*Dry Needling berbeda dengan akupunktur.
Ilmu akupunktur berdasar pada teori dari kedokteran Cina tradisional, sementara Dry Needling berdasarkan pada studi ilmiah modern neuroanatomi Barat dan sistem saraf, otot dan tulang. Walaupun demikian Dry Needling dan akupunktur sama-sama menggunakan alat yang sama yaitu jarum filiform.

Dry Needling dapat mengatasi nyeri yang bervariasi, namun dapat juga untuk cedera akut atau kronis, sakit kepala, nyeri leher atau punggung, tendinitis, spasme otot, nyeri pinggul atau lutut, otot yang robek (strain), fibromyalgia dan tennis/golfer elbow.

BACA JUGA:Momen Hari Listrik Nasional ke-78, PLN UIP JBT Selesaikan Empat Proyek Sekaligus

Efek samping dari Dry Needling dapat bervariasi, yang sering terjadi adalah nyeri otot ringan atau memar otot. (*)

Oleh: dr Richi Hendrik Wattimena SpKFR

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: