5 Kuliner Cirebon yang Direkomendasikan Nex Carlos, Salah Satunya Ada yang Terjual 680 Porsi Sehari

5 Kuliner Cirebon yang Direkomendasikan Nex Carlos, Salah Satunya Ada yang Terjual 680 Porsi Sehari

Kuliner Cirebon Nex Carlos-Instagram @nexcarlos-radarcirebon.com

RADARCIREBON.COM - Bagi para pecinta kuliner, nama Nex Carlos tentu tidak asing terdengar.

Nex Carlos yang merupakan salah satu food vlogger terkenal di Indonesia itu sering digemari oleh para penontonnya.

Pasalnya, food vlogger terkenal tersebut kerap membagikan beberapa rekomendasi tempat makan atau kuliner yang ada di seluruh Indonesia.

Mengingat, pria yang gemar icip-icip makanan ini selalu berkeliling Indonesia untuk mencoba beragam kuliner di tempat yang dikunjunginya.

BACA JUGA: 4 Rekomendasi Bakso Legendaris di Cirebon, Ada yang Sudah Lebih Setengah Abad

Salah satu tempat yang juga tak luput dikunjungi Nex Carlos adalah Cirebon.

Daerah yang berada di Provinsi Jawa Barat ini sudah cukup lama dikenal memiliki beragam kuliner yang menarik.

Sebut saja misalnya seperti kuliner empal gentong, nasi jamblang, tahu gejrot dan masih banyak lainnya.

Dari sekian kuliner yang disebutkan di atas, berikut ini beberapa kuliner Cirebon yang direkomendasikan Nex Carlos.

BACA JUGA: Selain Santa Maria, Ini Dia 5 Tempat Makan Ayam Goreng Enak di Cirebon

1. Ayam Goreng Santa Maria

Kuliner ayam goreng yang berlokasi di Jl. Sisingamangaraja atau lebih tepatnya berada di depan Sekolah Santa Maria Cirebon ini menjadi salah satu wisata kuliner yang direkomendasikan.

Kuliner yang menyajikan menu serba ayam seperti daging ayam, sate kulit, sate ampela, jantung dan lainnya ini menjadi salah satu kuliner yang patut dicoba saat berkunjung atau mampir ke Cirebon.

2. Mie Koclok Gombang Pak Rasita

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: