Kenalilah Perbedaan Jenis Lipstik Masa Kini

Kenalilah Perbedaan Jenis Lipstik Masa Kini

Kenalilah Perbedaan Jenis Lipstik Masa Kini-Foto : Ist-

RADARCIREBON.COM Produk makeup yang wajib dipakai perempuan adalah lipstik. Tanpa menggunakan lipstik, wajah akan terlihat pucat.

Zaman sekarang lipstik tidak hanya dipakai di bibir saja, tetapi bisa digunakan untuk blush-on, dan juga untuk eyeshadow.

Seiring perkembangan jaman, jenis lipstik menjadi sangat beragam. Banyaknya jenis lipstik yang ditawarkan, membuat perempuan semakin leluasa untuk berkreasi.

Bagi perempuan, memilih jenis lipstik tentu saja tidak bisa sembarangan. Karena jenis lipstik juga berpengaruh dengan jenis bibir. Yuk kenali perbedaan jenis lipstik masa kini:

1. Lipstik Matte

Lipstik matte merupakan lipstik yang menjadi favorit perempuan. Lipstik matte memiliki pigmentasi yang bagus.

Biasanya lipstik matte akan tahan lama di bibir. Lipstik matte juga tidak menghasilkan warna yang berkilau. Zaman sekarang banyak lipstik matte yang berbentuk liquid. Sehingga sangat mudah mengaplikasikannya.

Lipstik matte sangat cocok digunakan untuk bibir yang tebal, dan juga lebar. Namun jenis lipstik matte ini tidak terlalu cocok untuk bibir kering. Karena tekstur lipstiknya bisa membuat jelas garis-garis bibir.

Setelah Anda menggunakan lipstik matte, jangan lupa rawatlah bibir dengan menggunakan lipbalm. Agar bibir tidak mudah pecah-pecah.

2. Lipstik Glossy

Lipstik dengan hasil glossy membuat bibir menjadi tampak sehat. Karena lipstik ini memberikan efek kemilau di bibir.

Lipstik glossy dapat membuat penampilan lebih fresh dan terlihat lebih muda. Lipstik glossy tidak meninggalkan hasil kering di bibir.

Biasanya lipstik glossy mengandung minyak atau pelembap. Sehingga ringan dipakai di bibir. Namun lipstik glossy ini sangat mudah menempel. Maka ketahanan lipstik glossy tidak akan selama lipstik matte.

3. Lipstik Satin

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: