Sekda Jabar Raih Gelar Doktor Ilmu Pemerintahan dari IPDN, Nilainya Sangat Memuaskan
Sekda Jabar Herman Suryatman meraih gelar doktor Ilmu Pemerintahan dari Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN).-Biro Adpim Jabar-
"Yang paling penting adalah learning journey perjalanan belajarnya. (Gelar) Doktor hanya titipan saja," kata Herman.
Dengan disertasinya, Herman berharap bisa memberikan kebermanfaatan bagi warga secara tepat dan terukur melalui pemanfaatan sistem digital.
BACA JUGA:Polda Jabar Tambah 2 Tersangka Baru Kasus Kecelakaan Maut Bus Pariwisata di Ciater Subang
BACA JUGA:Hore! Awal Juni, Pengembalian Dana Pembatalan Tiket KA Antar Kota Menjadi Maksimal 7 Hari
"Yang paling penting juga adalah apa yang bisa kita berikan untuk warga masyarakat, dan Insya Allah disertasi ini dengan segala keterbatasan akan memberikan dampak signifikan meningkatkan kesejahteraan masyarakat dengan digital sebagai tools-nya," pungkas Herman. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: reportase