Indonesia vs Filipina, Menunggu Aksi 'Pratama Arhan' versi Garuda Belia
Menunggu proses gol dari lemparan ke dalam seperti milik Pratama Arhan di Timnas Indonesia U16.-PSSI -
BACA JUGA:Kartini Ibu Pegi Setiawan Menyimpan Dendam Setelah Anaknya Dituduh Pembunuh? Simak Jawabannya
Sebelumnya, Garuda Belia sukses mengemas poin penuh dengan menumbangkan Singapura 3-0.
Sementara itu, Filipina baru saja menelan pil pahit usai dikalahkan Laos dengan skor 0-3.
Motivasi besar juga berada di skuad Indonesia, karena mereka mendapatkan dukungan penuh dari suporter di Stadion Manahan Solo. Perlu diketahui, Filipina belum pernah membobol gawang Indonesia.
Sejak 2009, Indonesia dan Filipina kategori usia 16 tahun sudah bertemu sebanyak 7 kali di berbagai kompetisi.
BACA JUGA:Jika Polda Jabar Kembali Mangkir Minggu Depan, Begini Nasib Sidang Praperadilan Pegi
Hasilnya, Filipina tidak pernah menang dan mendapatkan 6 kali kekalahan telak, serta satu kali seri.
2009: Filipina 0-9 Indonesia
2013: Filipina 0-2 Indonesia
2013: Filipina 0-0 Indonesia
2018: Indonesia 8-0 Filipina
2019: Filipina 0-4 Indonesia
2019: Indonesia 4-0 Filipina
2022: Indonesia 2-0 Filipina
Berikut ini, prediksi susunan pemain kala Indonesia vs Filipina nanti malam:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: