Viral! Pemuda di India Nekat Mogok Makan Selama 3 Hari Demi Mendapatkan Barang Ini

Viral! Pemuda di India Nekat Mogok Makan Selama 3 Hari Demi Mendapatkan Barang Ini

Pemuda Di India-Foto : digitaltrends.com-radarcirebon.com

RADARCIREBON.COM - Aksi nekat seorang pemuda di India ini benar-benar buat netizen merasal kesal.

Pasalnya, lantaran pemuda di India ini melakukan sebuah hal nekat dengan mogok makan makan selama 3 hari.

Kisah pemuda di India ini tentunya menjadi viral usai dipublikasikan oleh seorang jurnalis bernama Abhishek di salah satu media sosial.

Dalam video Abhiskek yang mempublikasikan tentang pemuda di India tersebut itu sudah ditonton hingga jutaan kali.

Dalam video tersebut memperlihatkan ibu dan remaja pria tersebut sedang berada di toko handphone untuk membelikan gawai yang diinginkan oleh si remaja pria tersebut.

BACA JUGA:Terima Program MBKM PKKM Unpad, Pj Wali Kota: Dukung untuk Kembangkan SDM dan Tata Kelola Pemerintahan

BACA JUGA:Begini Saran Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Barat Agar Pendaftaran QR Code Berhasil

Ternyata ekspresi wajah si ibu itu benar-benar mengambarkan perasaannya.

Wajah sang ibu dari pemuda di India tersebut terlihat sedih dan penuh pikiran karena keinginan sang anak yang menginginkan gawai mahal tersebut.

"Saya jual bunga di luar kuil dan saya berikan dia (anaknya) uang untuk beli iPhone karena dia tidak makan apapun selama 3 hari," ujar sang ibu dalam video viral yang diunggah oleh Abhiskek tersebut.

Ibunya mengaku sangat senang akhirnya bisa mengikuti keinginan putranya tersebut, tapi di sisi lain ibunya juga sangat sedih menginggat harga gawai yang diinginkan oleh putranya tersebut harganya sangat mahal dan pastinya akan sangat berpengaruh sekali terhadap kehidupan ekonominya tersebut.

BACA JUGA:Dani Mardani Suport Perbaikan Masjid Assalam Larangan Timur Harjamukti Kota Cirebon

BACA JUGA:Bey Machmudin Serahkan SK Pensiun kepada 180 ASN Purna Tugas: Tetap berkontribusi di Berbagai Bidang

Sikap remaja terhadap ibunya tersebut mendapat banyak sekali kritikan di dunia maya. Banyak sekali netizen yang mengecam aksi remaja tersebut dan menuduhnya sebagai bentuk penyiksaan finansial dan emosional serta seorang anak yang tidak perduli terhadap orang tuannya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: