Di Amerika Serikat Ada Tawon yang Berkembangbiak Dengan Cara Unik

 Di Amerika Serikat Ada Tawon yang Berkembangbiak Dengan Cara Unik

Spesies Tawon-Foto : depositphotos.com-radarcirebon.com

RADARCIREBON.COM - Tawon merupakan serangga terbang yang apabila terusik dia akan menyerang musuhnya dengan cara menyengat. Selain itu juga di beberapa spesies lainnya hewan ini memiliki warna pada bagian tubuhnya.

Di dunia ini ada sekitar 75.000 spesies tawon yang sudah diketahui oleh manusia. Tawon bisa ditemukan di seluruh dunia, kecuali di daerah terlalu panas dan terlampau dingin.

Di kepala tawon itu sendiri terdapat sepasang mata majemuk, yaitu mata yang terdiri dari kumpulan lensa mata yang lebih kecil. 

BACA JUGA:SP PLN Apresiasi Komisi VII DPR RI Terkait Pembatalan RUU EBET Power Wheeling, Sikap Bijak dan Patriotik

BACA JUGA:Media Visit Dani-Fitria, Tingkatkan Sinergitas dengan Para Pewarta

BACA JUGA:Kembali Raih Emas dari Cabor Bulutangkis, Jabar Hattrick Juara PON Didepan Mata

Selain sepasang mata majemuk tadi, ternyata tawon juga memiliki 3 buah oselus (mata sederhana) di puncak kepalannya.

Oselus tidak digunakan untuk melihat, melainkan untuk mendeteksi intensitas cahaya di sekitarnya sehingga mereka bisa tahu kapan harus memulai dan mengakhiri aktivitasnya.

Tawon juga memiliki sepasang rahang bawah yang bernama mandibula yang bisa digunakan untuk melakukan berbagai macam aktivitas seperti menjepit benda, mencabut serat kayu, dan bahkan untuk membunuh serangga lain.

BACA JUGA:Perdalaman Ilmu Jurnalistik, SMAN 1 Batarujeg Kunjungi Kantor Radar Cirebon

BACA JUGA:Pelindo Mengajar Pelindo Hadir di SMA Negeri 8 Kota Cirebon

BACA JUGA:Tim PC-Prove Solid Warriors Berhasil Cegah Kerugian PT Pertamina EP Zona 7 Jatibarang Field

Selain itu juga tawon memiliki memiliki bagian lain yang bernama antenna yang berbuku-buku yang gunannya untuk mendeteksi rangsangan kimia.

Tawon juga dikenal sebagai anggota serangga filum arthropoda yang artinya tidak memiliki kerangka dalam. Namun tubuhnya ditutupi oleh cangkang luar yang disebut eksoskeleton.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: