Waspada! Ternyata Ada Virus dan Bakteri yang Mendiami Kepala Pancuran Shower dan Sikat Gigi

Waspada! Ternyata Ada Virus dan Bakteri yang Mendiami Kepala Pancuran Shower dan Sikat Gigi

Sikat Gigi--radarcirebon.com

RADARCIREBBON.COM - Saat memikirkan tentang kebersihan diri sendiri, terkadang kita sering sekali mengabaikan potensi ancaman tersembunyi di alat yang menjadi kebersihan diri kita sendiri yang sering kita gunakan setiap hari.

Contoh alat kebersihan diri kita sendiri, contohnya adalah sikat gigi. Tahukah anda bahwa sikat gigi ternyata bisa menjadi tempat berkembang biaknya bakteri dan juga virus.

Para ilmuwan, baru-baru ini menemukan, bahwa terdapat populasi mikroba yang menghuni sikat gigi, yang populasinnya, jauh lebih beragam daripada yang dibayangkan, jumlahnya pun juga sudah mencapai ratusan jenis.

BACA JUGA:Bakamla RI Berhasil Usir Kapal China Coast Guard di Laut Natuna Utara

BACA JUGA:Tragis! Pejalan Kaki Terlindas Truk Trailer Tangki di Jalan By Pass Weru Cirebon, Begini Kronologinya

BACA JUGA:Protein yang Terkandung di Makanan Mentah Tak Bisa Diserap Tubuh

Bahkan diantarannya, para ilmuwan pun menemukan jenis virus dan bakteri didalam sikat gigi yang belum pernah dikenali sebelumnya.

Apakah hal itu sangat berbahaya? Mari simak penjelasannya berikut ini.

Sikat gigi merupakan alat yang secara konstan selalu bersentuhan terus dengan mulut manusia. Sikat gigi kerap juga menjadi tempat bercokolnya berbagai macam jenis bakteri alami.

Penyebabnya adalah sisa makanan dan air liur yang menempel pada bulu sikat gigi. Air liur dan sisa makanan tentunnya dapat menjadi media ideal bagi bakteri untuk berkembang biak.

BACA JUGA:Terapkan Cooling System Jelang Pilkada 2024, Polresta Cirebon Bagikan Makanan Sehat Gratis

Selain itu, lingkungan lembap kamar mandi juga bisa menjadi juga bisa menjadi pendukung pertumbuhan berbagai macam sel mikroba.

Penelitian yang dilakukan oleh para ilmuwan dari Northewesthern University mengungkapkan bahwa sel mikroba seperti bakteri dapat hidup berkoloni di sikat gigi.

Terutama, jika alat kebersihan seperti sikat gigi itu tidak dibersihkan dan dikeringkan dengan benar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: