Polresta Cirebon Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda, Kapolresta: Tanamkan Cinta Tanah Air
Polresta Cirebon menggelar upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda di halaman Mapolresta Cirebon, Senin 28 Oktober 2024.-ISTIMEWA/RADARCIREBON.COM-
Ia mengatakan, semangat persatuan yang ditunjukkan dalam peringatan Sumpah Pemuda kali ini diharapkan mampu menginspirasi seluruh elemen masyarakat untuk terus bersatu menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Kabupaten Cirebon.
BACA JUGA:Ada 7 Jenis Kartu Kredit BRI yang memiliki banyak keunggulan. Bisa daftar secara Offline dan Online
"Kita harus menanamkan rasa cinta tanah air dan semangat untuk berkontribusi dalam pembangunan bangsa dalam menghadapi berbagai perubahan situasi dan kondisi yang sangat cepat yang bisa menjadikan kekuatan bangsa," ujarnya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: reportase