5 Tips Wisata ke Majalengka Saat Musim Hujan, Pahami Ini Sebelum Pergi Liburan!
5 Tips Wisata ke Majalengka Saat Musim Hujan, Pahami Ini Sebelum Pergi Liburan!-Foto: Inst/@wisata_terasering.panyaweuyan-radarcirebon.com
RADARCIREBON.COM - Majalengka merupakan daerah yang terdiri dataran tinggi. Kawasan dataran tinggi Majalengka seringkali dijadikan sebagai tujuan wisata.
Iklimnya yang sejuk dan kerapkali diguyur hujan, membuat Anda yang hendak berwisata ke Majalengka sebaiknya melakukan persiapan yang matang, terutama saat musim hujan seperti sekarang ini.
Oleh karena itu, berwisata ke Majalengka harus pintar-pintar merencanakan strategi agar tidak terganggu dengan adanya hujan.
Radar Cirebon merangkum 5 tips wisata ke Majalengka saat musim hujan, pahami ini sebelum berangkat liburan ke Kota Angin!
BACA JUGA:Shin Tae-yong Dipecat PSSI, Ivar Jenner Kenang Debut Saat Timnas Indonesia Lawan Argentina
BACA JUGA:Berani dan Tegas, Begini Kehidupan Sosial dan Percintaan Wedal Selasa Menurut Primbon Sunda
1. Cek Prakiraan Cuaca
Melihat kondisi cuaca saat berwisata kemana pun adalah langkah yang tepat, tidak terkecuali ke Majalengka.
Pastikan untuk selalu update prakiraan cuaca baik sebelum maupun saat perjalanan wisata.
2. Sedia Payung dan Jas Hujan
Hal pertama yang harus diperhatikan saat hendak liburan ke Majalengka di musim penghujan yaitu sedia payung atau jas hujan.
Meski terkesan sederhana, ketersediaan payung atau jas hujan saat liburan di musim penghujan merupakan barang yang wajib di bawa.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: