Niat Jual Ginjal, Lilis Minta Tidak Dihujat

Niat Jual Ginjal, Lilis Minta Tidak Dihujat

Lilis Karlina seorang guru SD di Kabupaten Brebes yang berkeinginan menjual ginjal miliknya meminta kepada masyarakat untuk tidak menghujatnya. Ini menyusul banyaknya hujatan dari berbagai pihak setelah muncul dipemberitaannya yang nekad akan menjual organ ginjalnya akibat terhimpit hutang yang menumpuk hingga hampir satu milyar rupiah. tri handoko/brebes.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: