Bilboard Rusak, Warga Mulai Resah

Bilboard Rusak, Warga Mulai Resah

Sebagian warga Kota Cirebon diresahkan oleh sejumlah bilboard rusak yang berada di median jalan Cipto Mangunkusumo. Keresahan warga ini beralasan karena jelang musim hujan dan angin kencang dikhawatirkan bilboard tersebut roboh dan menimpa pengguna jalan. mohamad amrin / cirebon

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: