Ini Kondisi Trotoar di Sejumlah Sudut Kota Cirebon

Ini Kondisi Trotoar di Sejumlah Sudut Kota Cirebon

JL TERUSAN PEMUDA - Kampus III Unswagati trotoar dipenuhi PKL, tidak ada jalan untuk pejalan kaki. JL PERJUANGAN - Tanjakan Bima menuju Untag trotoar bersih aman bisa digunakan pejalan kaki. - Indomaret -IAIN trotoar diunakan PKL. - Depan Untag Prima Perhotelan trotoar tertata rapi. - Untag Prima-Graha Pena Radar Cirebon- trotoar nyaman digunkan para pejalan kaki, meski sekarang sedang ada perbaikan trotoar di pertigaan perjuangan. JL PEMUDA - Samsat hingga Poltekes Tasikmalaya trotoar disa digunakan pejalan kaki. - Poltekes Tasikmalaya ke arah Departemen Keuangan trotor dipenuhi motor yang parkir. - Kampus I Unswagati-SMPN 4 Cirebon trotoar digunakan PKL. JL DR CIPTO MANGUNKUSUMO - Lawangabang- Recheese Factory Trotoar tidak duganakan oleh parkir atau PKL, namun keadaan trotoar rusak. - SMKN 2 Cirebon - Gramedia Cipto trotoar tertata rapi dan bersih. - Masterpiece Karaoke-BPK Penabur-SMAN 2 Cirebon trotoar digunakan PKL, pejalan kaki tak bisa menggunkan trotioar untuk berjalan. - Hotel Citra Dream-simpang empat Gunungsar,  trotoar vbisa dilalui pejalan kaki. JL RA KARTINI - Hotel Tryas trotoar bisa dilalui pejalan kaki. - Depan Ganesha Operation ada beberapa PKL, namun trotor masih bisa digunkan pejalan kaki. - Cirebon Plaza Hotel-Jl Pancuran (Kereta Api) trotoar bisa dilalui pejalan kaki - Masjid Raya At Taqwa trotoar dipenuhi PKL, halte pun digunakan PKL, ada beberapa becak juga yang mangkal di area tersebut. JL SILIWANGI

  • Alun-alun Kejaksan-Jl Slamet Riyadi, sebagian besar trotoar rapih. Ada beberapa PKL yang mengganggu pejalan kaki.
  • Jl Siliwangi- Yogya Siliwangi ada beberapa PKL memenuhi trotoar namun pejlan kaki masih bisa lewat.
  • Toko Diana-Toko Piala (depan PGC) trotoar dipenuhi oleh kendaraan yang parkir seperti motor dan sepeda, tak jarang ada beberapa gerobak minuman dingin.
  • Lea Store-Toserba Asia trotoar dipenuhi oleh PKL.
JL KARANGGETAS - Simpang empat Jl Bahagia-Jl Pekiringan trotoar bisa dilalui pejalan kaki JL PEKIRINGAN - Bisa dilalui, tapi banyak toko yang menaruh barang di trotoar, sehingga pejalan kaki tidak leluasa untuk berjalan kaki di situ. Sementara badan jalan separuhnya digunakan untuk parkir. JL LAWANGGADA - Banyak PKL namun tortoar bisa dillui pejalan kaki. JL KESAMBI RAYA - Jagabayan (kuburan) Trotoar tidak bisa digunakan pejalan kaki karena trotoar dipakai para pejual bunga. - RS Ciremai-Perempatan By Pass trotoar bisa dilalui pejalan kaki.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: