Daya Motor

6 Makanan yang Mengandung Sumber Vitamin Terbaik bagi Tubuh

6 Makanan yang Mengandung Sumber Vitamin Terbaik bagi Tubuh

Vitamin Terbaik-Foto : media.istockphoto.com-radarcirebon.com

6. Jeruk

Jeruk mengandung vitamin C, yang sangat baik untuk tubuh.

Vitamin C dalam jeruk, memiliki banyak manfaat kesehatan bagi tubuh, di antarannya adalah dapat meningkatkan daya tahan tubuh, menjaga kesehatan kulit, menjaga kesehatan jantung, mencegah anemia.

Dapat membantu mencukupi kebutuhan cairan tubuh, mendukung kesehatan system pencernaan dan dapat menjaga tekanan darah agar tetap stabil.

Untuk mendapat kandungan vitamin C yang ada dalam jeruk, caranya adalah dengan cara mengkonsumsi langsung buah jeruknnya, atau mengonsumsi jus jeruk. (*)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: