Ingin Bahagiakan Anak, TKW asal Kota Cirebon Disiksa Majikan di Malaysia

Jumat 27-11-2020,19:56 WIB
Reporter : Yuda Sanjaya
Editor : Yuda Sanjaya

CIREBON – Seorang tenaga kerja wanita Indonesia (TKW) asal RW 06 Suradinaya Utara, Kota Cirebon, Mei Hariyanti (25), disiksa majikan di Malaysia.

Dari informasi keluarga, Mei diketahui sekarang menjalani perawatan di rumah sakit karena luka-luka yang dialaminya.

Saat ditemukan Polisi Diraja Malaysia, Mei dibiarkan tinggal di teras rumah.

Baca Juga: Wow, Artis ST dan MA yang Digerebek Polisi Ternyata Layani Threesome

Informasi tindak kekerasan terhadap PMI asal Kota Cirebon disampaikan Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Ramdhani melalui siaran persnya.

Tags :
Kategori :

Terkait