Rusia Bisa Picu Perang Dunia 3, Jokowi: Setop!

Jumat 25-02-2022,10:49 WIB
Reporter : Yuda Sanjaya
Editor : Yuda Sanjaya

Radarcirebon.com, JAKARTA - Konflik Rusia dan Ukraina dikhawatirkan memicu perang dunia 3. Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi) meminta pertempuran dihentikan.

Seperti diketahui, sejumlah pengamat mengkhawatirkan terjadinya perang dunia 3 dengan adanya invasi Rusia ke Ukraina. Karenanya, Jokowi meminta perang dihentikan.

\"Setip perang. Perang itu menyengsarakan umat manusi adan membahayakan dunia,\" tulis Jokowi dalam unggahannya di Twitter.

Jokowi mengunggah cuitan tersebut dalam dua bahasa. Yakni Indonesia dan Inggris, untuk mengirimkan pesan kepada dunia.

Baca juga:

\"Stop the war. War bring misery to mankind and puts the whole world at risk,\" katanya.

Seperti diketahui, perang antara Rusia dan Ukraina telah melewati hari pertama. Dikabarkan puluhan prajurit Rusia tewas.

2

Begitu juga dari pihak Ukraina. Pertempuran terjadi di sejumlah kota yang berbatasan dengan Krimea.

Berita berlanjut di halaman berikutnya...

Baca juga:

Tags :
Kategori :

Terkait