Fix Serem! Rekomendasi Game Horror di PC dan Mobile

Jumat 18-11-2022,20:19 WIB
Reporter : Andhika Satria
Editor : Andhika Satria

BACA JUGA:Pasti Bisa! Rekomendasi Herom Mobile Legends Untuk Pemula

Dead By DayLight Mobile & PC

Dead By Daylight merupakan game PC yang hadir sejak tahun 2016 lalu, sedangkan versi mobile yang digarap oleh Netease baru-baru ini telah rilis.

Dead By Daylight merupakan game asymmetrical horror, yang berarti terdapat 2 tim yang akan memperebutkan kemenangan. Tim tersebut yaitu Killer dan Survivor, yang berjumlah 1 untuk killer dan 4 untuk survivor.

Beberapa killer yang ada di game ini berasal dari film atau series game horror terkenal lainnya, seperti Michael Myers, Freddy Krueger, Ghost Face, Nemesis(Resident Evil) dan masih banyak lagi.

Game ini dapat kalian beli dengan harga IDR 135.999 di Steam, sedangkan untuk mobile dapat kalian unduh secara gratis.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Game Gacha Terbaik, Rate Gacha Tinggi

Five Nights at Freddy's series

Five Nights At Freddy's merupakan game Survival horror, yang rilis sejak tahun 2014 dan berlanjut hingga seri terbarunya pada tahun 2021 kemarin.

Dalam game ini kita diceritakan menjadi seorang Penjaga Keamanan dari sebuah Pizzaria, yang bekerja pada shift malam. Di mana kita akan sering diganggu oleh para Animatronic yang ingin kabur dari Pizzaria tersebut.

Game ini memiliki total sebanyak 7 seri untuk versi pc, sedangkan untuk mobile sendiri hanya memiliki 6 seri. Untuk seri pertamanya ini bisa kalian dapatkan di Steam dengan harga IDR 39.999, sedangkan versi mobilenya dibandrol dengan harga IDR 43.000.

Berikut merupakan rekomendasi game horror yang dapat kamu mainkan baik di PC ataupun Mobile.

BACA JUGA:Game RPG Baru, Octopath Traveler 2 Merilis Trailer dan Job Baru!

Kategori :