Tuh Kan Jadinya Sedih! Kisah Dibalik Rekontruksi Kasus Penganiyaan Ken Admiral

Minggu 14-05-2023,06:00 WIB
Reporter : Moh Junaedi
Editor : Moh Junaedi

Sambil menangis dia mengaku tidak bisa bertemu dengan anaknya itu.

“Ada kemarin anak saya mau jumpa, nggak dikasih, anak saya masih satu tahun, sama tiga tahun,” kata Achiruddin usai mengikuti rekonstruksi di Polda Sumut.

BACA JUGA:40 Siswa SMP Al-Irsyad Al-Islamiyyah Ikuti Prosesi Semaan Akbar

Achiruddin menyebut anaknya sempat sakit karena ingin bertemu dengan dirinya. Dia mengaku anaknya juga sering memanggil namanya.

“Kasihan, dia sakit, manggil, katanya mau ketemu ayah, tapi nggak diizinkan,” ujarnya.

BACA JUGA:Juicy Luicy: Senang Bisa Ikut Ramaikan Hari Jadi ke-541 Kabupaten Cirebon

Meski begitu, AKBP Achiruddin Hasibuan mengaku hal itu merupakan konsekuensi yang harus diterimanya atas kasus tersebut.

AKBP Achiruddin Hasibuan menyebut telah siap menerima konsekuensi atas kejadian yang terjadi di rumahnya di Jalan Karya Dalam, Medan Helvetia.

Kategori :