"Dendy di timnas senior memang selalu dipanggil sebagai penyerang. Dan Dendy dipanggil bukan berdasarkan apa-apa, tapi memang dia punya kualitas, penyerang yang cukup bagus dan selalu jadi pemain inti, selalu dimainkan oleh coach," pungkasnya.
BACA JUGA:Tol Indramayu - Kertajati Dibangun Sepanjang 46 Kilometer, Nyambung dengan Tol Cipali
BACA JUGA:PERTAHANAN Al Zaytun Sungguh kokoh, Panji Gumilang Kerahkan 'Pasukan' dari 4 Gunung