Rocky Gerung Diperiksa Bareskrim Hampir 7 Jam dengan 40 Pertanyaan

Rabu 06-09-2023,18:30 WIB
Reporter : Moh Junaedi
Editor : Moh Junaedi

"40 (pertanyaan), ya seputar kasus itu," ujar Rocky kepada wartawan usai diperiksa Bareskrim Polri.

Meski demikian, kata Rocky, pemeriksaan tersebut belum berakhir. Ia bakal melanjutkan pemeriksaan tersebut pada rabu depan.

"Rabu depan (pemeriksaan) dilanjut, karena 40 (pertanyaan) kurang cukup kayaknya," pungkasnya. (*)

Kategori :