6 April 04:23 17:52
7 April 04:23 17:51
8 April 04:23 17:51
9 April 04:23 17:50
Selama 1 bulan penuh, umat muslim di seluruh dunia, menjalankan salah satu rukun Islam.
Umat muslim di belahan dunia manapun, melakukan puasa ramadhan guna menahan lapar, dahaga dan menahan hawa nafsu lainnya.
Dimulai sejak santap sahur di malam hari, puasa harus mampu menahan segalanya hingga waktu berbuka tiba.
Namun waktu berbuka puasa di setiap wilayah atau negara, berbeda-beda.
Adanya perbedaan letak geografis, membuat durasi berpuasa umat muslim di setiap wilayah memiliki rentan waktu yang berbeda.
Dikutip dari akun @indonesiabaik.id, negara yang waktu puasanya paling lama biasanya berada di belahan bumi bagian utara.
Sementara negara dengan waktu puasa yang lebih singkat, terletak di belahan bumi bagian selatan atau wilayah khatulistiwa.
Berikut ini, beberapa negara dengan durasi puasa paling lama
- Nuuk, Greenland, lama puasa 17 Jam 52 menit
- Helsinki, Finalandia, lama puasa 17 jam 9 menit
- Oslo, Norwegia, lama puasa 16 Jam 54 menit
- Madrid, Spanyol, lama puasa 16 jam
- Paris Perancis, lama puasa 15 jam
- London, Inggris, lama puasa 14 jam 55 menit
- Istambul, Turki, lama puasa 14 jam 30 menit
Negara yang memiliki waktu berpuasa paling cepat
- Chistchurch, Selandia Baru lama puasa 12 jam
- Buenos Aires, Argentina lama puasa 12 jam
- Melbourne, Australia lama puasa 12 jam 55 menit
- Nairobi, Kenya lama puasa 13 jam
- Jakarta, Indonesia lama puasa 13 jam 10 menit
- Lagos, Nigeria, lama puasa 13 jam 29 menit
- Mekkah, Arab Saudi lama puasa 13 jam 44 menit
Sebagaimana diketahui, terdapat dua versi doa buka puasa sebagaimana yang disebutkan dalam riwayat Bukhari dan Muslim serta Abu Daud.
1. Doa Berbuka Puasa Menurut HR Abu Daud
ذَهَبَ الظَّمَأُ وَابْتَلَّتِ الْعُرُوقُ، وَثَبَتَ الأَجْرُ إِنْ شَاءَ اللهُ