"Para korban ini merupakan satu keluarga. Dua orang meninggal dunia dan satu orang mengalami luka-luka. Kedua jenazah korban dilarikan ke kamar mayat RSUD Gunung Jati Kota Cirebon dan korban luka pun dibawa ke RSD Gunung Jati," ujarnya.
BACA JUGA:BREAKING NEWS: Diduga Pria Gantung Diri di Kandang Babi Cigugur Kuningan
BACA JUGA:8 Bakso Terenak di Cirebon, Nikmati Cita Rasa Tradisional dan Kreasi Bakso Kekinian