Khasiat Teh Daun Pepaya, Dapat Meredakan Asam Lambung

Senin 16-12-2024,04:00 WIB
Reporter : Rio Aji
Editor : Rio Aji

RADARCIREBON.COM - Bagi pengidap asam lambung, mereka perlu melakukan langkah pencegahan untuk menghindari kekambuhan gejala asam lambung.

Salah satu cara tepat yang dapat dilakukan adalah dengan cara mengkonsumsi minuman-minuman herbal yang menyehatkan.

Minuman herbal yang menyehatkan, bukan hanya mampu mencegah asam lambung gerd akan tetapi juga dapat mengatasi penyakit asam lambung gerd.

Mau tahu apa saja minuman yang menyehatkan bagi pengidap asam lambung gerd ? Simak informasi selengkapnnya pada artikel berikut ini.

BACA JUGA:Erick Thohir Sebut Hal Positif usai Timnas Dikalahkan Vietnam

BACA JUGA:Pengakuan Sopir Bus Rosalia Indah Setelah Kecelakaan di Tol Kanci-Pejagan

1. Wedang jahe

Minuman wedang jahe mampu menghambat naiknya kadar asam didalam tubuh, dan dapat menahan berkembang biaknnya bakteri berjenis Helicobacter Pylori yang dapat memicu munculnya gejala asam lambung.

Untuk mendapatkan manfaatnya dari minum wedang jahe, kamu disarankan untuk mengkonsumsinnya secara rutin.

2. Teh Peppermint

Beberapa studi menunjukan bahwa, teh peppermint dapat membantu mengatasi asam lambung gerd.

Tentunnya, anda bisa mendapatkan manfaat teh peppermint dengan meminumnnya dalam bentuk teh.

BACA JUGA:Lelang Terbuka, Scrap Cirebon Power Terjual Rp 2 Miliar, Hasilnya untuk Pembangunan Desa

BACA JUGA:Bey Machmudin Tinjau Banjir Rob Subang, Bahas Pembangunan Tanggul Darurat

3. Teh Daun Pepaya

Kategori :