Priyo Tetap di Posisi Wakil Ketua DPD Partai Golkar

Rabu 16-09-2015,20:21 WIB
Reporter : Harry Hidayat
Editor : Harry Hidayat

Keinginan Sunandar Priyowudarmo menjabat sebagai sekertaris DPD Partai Golkar Kabupaten Cirebon sepertinya pupus. Tim formatur yang menyusun kepungurusan DPD menyatakan pria yang akrab disapa priyo tersebut tetap di posisi wakil ketua DPD. mohammad sulaeman/cirebon

Tags :
Kategori :

Terkait