Rekontruksi kejadian yang menewaskan seorang pelajar Sekolah Menengah Pertama Negeri Kota Cirebon akibat dilempari batu dilakukan Polres Cirebon Kota dan Polsek Cirebon Kota Selatan Timur. Dalam rekonstruksi itu tersangka sedikitnya melakukan 10 adegan. firman hidayatullah / cirebon
Tersangka Pelempar Batu, Peragakan 10 Adegan Rekontuksi
Sabtu 17-10-2015,22:19 WIB
Editor : Harry Hidayat
Kategori :