CIREBON - Kerajinan Kerang yang indah dan mahal tak seindah nasib para pekerjanya. Itulah yang disuarakan oleh sejumlah buruh CV Multi Dimensi, yang pagi ini (4/4) berunjukrasa di pabrik tempat bekerjanya, Rumah Kerang Desa Astapada, Kec Tengah Tani, Kab Cirebon. Para buruh menuntut ada perbaikan upah dan kesejahteraan bagi mereka. Selama ini upah buruh dibayar dengan Rp35 ribu/hari. \"Tenaga kami yang sudah ikut membesarkan rumah produksi kerang menjadi besar, tapi kesejahteraan kami dilupakan,\" kata Heriyadi, salah satu pendemo.(cecep)
Buruh Rumah Kerang Demo, Minta Perbaikan Upah
Senin 04-04-2016,10:34 WIB
Editor : Dian Arief Setiawan
Kategori :